![]() |
NamaRed-tailed Racer Snake |
Nama lainNama Lokal : Ular Gadung Luwuk. Nama Latin : Gonyosoma Oxycephala. |
WarnaHijau dengan ekor merah atau abu-abu |
GigiOphistoglypha |
PanjangMax +- 2,5m |
CiriHabitat : Hutan primer dan sekunder, bakau, rawa, daerah semak basah dan perkebunan, dekat perairan, sungai, kolam, secara vertikal dari daratan rendah sampai ketinggian 1.300 m dpl. Makanan : Mamalia kecil, burung dan telurnya. Aktifitas : Aktif pada siang hari di pohon dan terkadang di darat. Lain-lain : Mudah dikenali karena apabila terdesak sering menjulurkan lidahnya yang berwarna biru. |
Kembang BiakBertelur (Ovipar) |
PersebaranSumatra, Jawa, Bali, Kalimantan, Lombok, Sulawesi, Bangka, Belitung | Taksonomi Species 2000 & ITIS Catalogue of Life: April 2013 Kingdom = Animalia Phylum = Chordata SubPhylum = - Class = Reptilia Ordo = Squamata SubOrdo = - Family = Colubridae Genus = Gonyosoma Species = Gonyosoma oxycephalum |