![]() |
NamaIndonesian Cobra |
Nama lainNama Lokal : Ular sendok, Ular kobra. Nama Latin : Naja Sputatrix. |
WarnaCoklat keabu-abuan |
GigiProteroglypha |
PanjangMax +- 1,5m |
CiriHabitat : Hutan hujan dan hutan hujan basah sampai ketinggian 600 m dpl. Lahan pertanian, kebut dekat pemukiman, tanah kering, persawahan. Makanan : Tikus, kadal, katak, ular. Aktifitas : Aktif pada siang dan malam hari di darat dan pohon. Lain-lain : Sangat agresif, sedikit gangguan langsung membuat postur waspada dengancara menegakkan kepala dan tudung, menggigit dengan ganas saat terdesak dengan gigitan mematikan. Dapat menyemburkan bisa racun dengan tepat sejauh 2 meter. |
Kembang BiakBertelur (Ovipar) |
PersebaranJawa, Bali, Lombok, Sumbawa, Komodo, Rinca, Padar, Flores, Sulawesi, Adonara, Alor | Taksonomi Integrated Taxonomic Information System (ITIS) Kingdom = Animalia Phylum = Chordata SubPhylum = Vertebrata Class = Reptilia Ordo = Squamata SubOrdo = Serpentes Family = Elapidae Genus = Naja Species = Naja sputatrix |